Peringati Hari Lansia, Acara Bagi Bunga Dilakukan
Peringati Hari Lansia, Acara Bagi Bunga Dilakukan
Hari Lanjut Usia (Lansia) yang jatuh pada hari ini Rabu (29/5), diperingati dengan aktivitas para lansia yang membagi-bagikan bunga di Pasar Juwiring Klaten Jawa Tengah....more>>
Thu May 30th, 2013

Sekolah Kristen Ini Umumkan Kelulusan Ujian Nasional di Gereja
Sekolah Kristen Ini Umumkan Kelulusan Ujian Nasional di Gereja
Jika pada umumnya pengumuman kelulusan Ujian Nasional dilakukan di sekolah atau melalui surat yang diantarkan ke rumah siswa terkait, tetapi pihak dari SMA Kristen Payeti, Sumba Timur, Nusa Tenggara Timur, justru melakukannya di sebuah Gereja....more>>
Mon May 27th, 2013

Jadi Juara, Bayern Munchen Hapus Kutukan Final Liga Champions
Jadi Juara, Bayern Munchen Hapus Kutukan Final Liga Champions
Sempat gagal di 2010 dan 2012, Bayern Munchen akhirnya mampu mengangkat trofi Liga Champions pada 2013. Kesuksesan ini tak pelak menghancurkan pandangan orang-orang yang mengira bahwa ada kutukan yang menyertai The Hollywood FC setiap tampil di final Liga...more>>
Sun May 26th, 2013

Siswa dan Sekolah Bali Peraih Nilai UN Tertinggi
Siswa dan Sekolah Bali Peraih Nilai UN Tertinggi
Hasil Ujian Nasional Sekolah Menengah Atas akan diumumkan hari ini, Jumat (24/5) namun peraih nilai ujian tertinggi sudah diumumkan...more>>
Sat May 25th, 2013

Ribuan Siswa Tak Lulus UN di Sumater Utara
Ribuan Siswa Tak Lulus UN di Sumater Utara
Berbeda dengan angka kelulusan rata-rata secara nasional peserta yang mengikuti ujian nasional (UN) tahun ajaran 2012?2013 yang sebesar 99,5%, angka kelulusan di Provinsi Sumatera Utara justru berbeda dengan hanya 97,49%....more>>
Fri May 24th, 2013

Hari Pengumuman Kelulusan, Joko Widodo Blusukan Ke Sekolah
Hari Pengumuman Kelulusan, Joko Widodo Blusukan Ke Sekolah
Hari Jumat (25/5) para siswa sekolah menengah atas (SMA) dan kejuruan (SMK) bisa bernafas lega karena hari ini merupakan hari pengumuman hasil ujian nasional (UN) atau pengumuman kelulusan....more>>
Fri May 24th, 2013

Hari Kebangkitan Nasional dan Krisis Budi Pekerti
Hari Kebangkitan Nasional dan Krisis Budi Pekerti
Sejumlah harapan dan juga renungan terhadap bangsa Indonesia dipaparkan oleh banyak pihak dalam menyambut peringatan 105 tahun Kebangkitan Nasional 20 Mei 2013 ini....more>>
Mon May 20th, 2013

SOLUSI Spesial Hari Kebangkitan Nasional
SOLUSI Spesial Hari Kebangkitan Nasional
Dalam SOLUSI episode spesial Hari Kebangkitan Nasional ini, Anda dapat menyaksikan kisah nyata Taat Pribadi dan Eustokia Airin....more>>
Mon May 20th, 2013

Sekolah Disegel Guru, UN SD di Maluku Pindah Lokasi
Sekolah Disegel Guru, UN SD di Maluku Pindah Lokasi
Didorong atas kekesalan karena belum juga diangkat sebagai pegawai negeri sipil, seorang guru honorer, Minggu (5/5), menyegel sekolah dimana ia biasa bekerja....more>>
Mon May 6th, 2013

Karawang Kini Jadi Pasar Potensial Peredaran Narkoba
Karawang Kini Jadi Pasar Potensial Peredaran Narkoba
Jika sebelumnya Kabupaten Karawang masih sekedar tempat transit dalam peredaran narkoba, kini Badan Narkotika Nasional (BNN) memastikan bahwa Karawang telah menjadi pasar yang potensial untuk peredaran narkoba di Indonesia....more>>
Mon May 6th, 2013

Gelar Hari Doa Nasional, AS Singkirkan Perbedaan
Gelar Hari Doa Nasional, AS Singkirkan Perbedaan
Amerika Serikat memulai Hari Doa Nasional (National Day of Prayer) yang ke-62 pada Kamis (2/5). Jutaan warga AS turut serta, mulai dari wilayah Pantai Barat hingga ke Pantai Timur. Namun acara utama diselenggarakan di ibukota Washington, D.C....more>>
Fri May 3rd, 2013

Kisruh Berlanjut, Kini PSSI Panen Gugatan Hukum
Kisruh Berlanjut, Kini PSSI Panen Gugatan Hukum
Kisruh di tubuh PSSI ternyata tidak selesai dengan kembalinya La Nyalla cs, sebaliknya malah muncul polemik baru dan akan mengarah kepada gugatan hukum. Salah satu pihak yang akan melayangkan gugatan hukum adalah Luis Manuel Blanco, pelatih sepakbola asal...more>>
Thu May 2nd, 2013

Peringati Hari Pendidikan, Mendikbud M Nuh Minta Maaf Tentang UN
Peringati Hari Pendidikan, Mendikbud M Nuh Minta Maaf Tentang UN
Dalam peringatan Hari Pendidikan Nasional yang jatuh pada hari ini Kamis, 2 Mei 2013, Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) meminta maaf atas kacaunya penyelenggaraan ujian nasional tingkat SMA dan sederajat yang tidak berjalan dengan baik....more>>
Thu May 2nd, 2013

1 Mei Jadi Hari Libur, Perlu Atau Tidak?
1 Mei Jadi Hari Libur, Perlu Atau Tidak?
Direktur Eksekutif Lingkar Madani Indonesia (Lima) Ray Rangkuti menganjurkan agar publik menilai sendiri penting tidaknya peresmian tanggal 1 Mei, Hari Buruh Internasional, sebagai hari libur nasional....more>>
Wed May 1st, 2013

Rico Andhika 1 September 2020 - 22:45:30
Saya mohon bantuan doanya untuk diberikan jawaban ... more..

Edward Budi Setiawan 1 September 2020 - 12:24:55
Supaya Yesus, memberkati, mengurapi & menyertai se... more..

Adi Fitrio 28 August 2020 - 12:39:11
saya meminta doa dari saudara saya adi fitrio deng... more..

Lawrence Fabian Jerangku 19 July 2020 - 23:26:45
Saya meminta doa kalian berserta isteri saya menga... more..




Ikuti Kami