Merasa Gak Nyaman Dengan Temanmu? Mungkin Kamu Alami Toxic Friendship. Kenali Ciri-cirinya
Sumber: Uzone.id

Single / 27 July 2020

Kalangan Sendiri

Merasa Gak Nyaman Dengan Temanmu? Mungkin Kamu Alami Toxic Friendship. Kenali Ciri-cirinya

Claudia Jessica Official Writer
3952

4. Membuat kamu merasa bersalah

Toxic people adalah manipulator terhadap rasa bersalah. Rasa bersalah adalah perasaan yang baik untuk menjaga dirimu tetap terkendali. Tetapi menipu orang lain bukanlah cara untuk berteman. Hati-hati jika kamu bertemu dengan seperti ini ya JCers.

5. Fokus pada dirinya sendiri

Salah satu ciri toxic friendship adalah dia selalu membicarakan tentang dirinya. Bahkan ketika kamu tengah curhat atau berbicara, ia kerap memotong cerita kamu dan justru menceritakan permasalahan dirinya.

Teman yang baik tahu kapan mereka harus berbicara dan tahu kapan harus mendengarkan.

Nah, itu dia beberapa ciri-ciri toxic friendship. Apa kamu pernah merasakan salah satu hal di atas? Atau mungkin, justru kamu adalah salah satu sumber toxic friendship itu sendiri?


Baca juga: Sering Berada Diantara Toxic People? Ketahui 4 Cara Cerdas Untuk Menanggapinya

Waspadai Pengaruh Buruk Dari Toxic People Di Sekitar Kantor, Inilah 4 Tipe Diantaranya

5 Cara Bijak Menghadapi ‘Toxic People’


Jika ya, ayo berusaha untuk memperbaiki diri agar kita tidak menjadi pengaruh buruk terhadap orang lain. 2 Petrus 1: 5-6 mengatakan “Justru karena itu kamu harus dengan sungguh-sungguh berusaha untuk menambahkan kepada imanmu kebajikan, dan kepada kebajikan pengetahuan, dan kepada pengetahuan penguasaan diri, kepada penguasaan diri ketekunan, dan kepada ketekunan kesalehan.”

Bukankah kita adalah garam dan terang dunia yang seharusnya memberikan dampak positif bahkan sukacita bagi orang lain?

Jadi, jika kamu merasa membutuhkan bimbingan untuk mengubah diri menjadi seturut dengan kehendak Allah, kami siap membantu kamu. Yuk, hubungi kami di nomor 0822-1500-2424 atau klik https://bit.ly/InginSharing

Tuhan Yesus memberkati.

Sumber : berbagai sumber
Halaman :
12Tampilkan Semua

Ikuti Kami