Kenakan Kaus "KILLER", T.J. Lane Terima Vonis Seumur Hidup
T.J. Lane (17) akan menghabiskan sisa hidupnya di dalam penjara setelah hakim menjatuhkan hukuman kurungan penjara seumur hidup atas kasus penembakan 3 orang murid di kantin Chardon High School, 27 Februari 2012 silam.





