Kasih Itu Hadir Di Rekonsilisasi Nasional G30S
Sebuah langkah bersejarah menyatukan kekuatan anak bangsa terjadi Jumat kemarin(01/10), dalam Rekonsilisasi Silaturahmi Nasional yang digelar FSAB di Gedung MPR/DPR, Jakarta, dihadiri oleh putra-putri tokoh yang terlibat konflik Gerakan 30 September 1965.







