Ini Tandanya Jika Pengeluaran Anda Melebihi Gaji
Permasalahan keuangan adalah bagian vital dari kelangsungan hidup anda. Maksudnya disini adalah, seberapa besar kepedulian anda terhadap pengelolaan keuangan, sehingga setiap pendapatan yang kita dapatkan tidak lebih kecil dari pengeluaran kita.







