Via Dolorosa memiliki makna yang mendalam di hati umat Kristen. Jalan yang dianggap hina harus ditempuh oleh Tuhan Yesus demi menyelamatkan umat manusia dari dosa, dan menjadi bukti pengorbanan yang tak ternilai harganya.
Tanpa via dolorosa dan pengorbanan Yesus, paskah menjadi sia-sia. Paskah mengingatkan orang percaya bahwa betapa berharganya manusia di mata Tuhan sampai Ia yang Maha Kudus rela mengorbankan Nyawa demi penebusan manusia dari kuasa dosa.
Seperti apa gambaran Alkitab mengenai Jalan Kesengsaraan yang Yesus lalui menuju sejarah Penebusan di Golgota?
Sumber : jawaban channel