Libur Panjang Bikin Loyo Kerja? Ayo Naikkan Semangat Kamu dengan Cara Berikut Ini!
Sumber: canva.com

Finance / 27 April 2023

Kalangan Sendiri

Libur Panjang Bikin Loyo Kerja? Ayo Naikkan Semangat Kamu dengan Cara Berikut Ini!

Claudia Jessica Official Writer
4902

5. Atur waktu istirahat di sela kerja

Hari pertama adalah transisi dari hari-hari santai kepada hari-hari yang produktif. Mood bekerja Anda mungkin belum sepenuhnya kembali, maka dari itu Anda tidak perlu memaksakan diri Anda dan membuat diri Anda merasa jenuh.

Ambil waktu sebanyak 5-10 menit setiap 3 jam sekali untuk menyegarkan kembali pikiran Anda. Mungkin Anda bisa melakukan peregangan badan, atau sekedar jalan ke toilet untuk menggerakkan tubuh supaya tidak kaku setelah duduk selama berjam-jam.

Secara umum, orang-orang bekerja untuk mendapatkan penghasilan. Baik itu untuk memenuhi kebutuhan hidup sehari-hari, bersenang-senang, atau membeli hal-hal yang diinginkan. Ingatlah alasan mengapa Anda bekerja.

Efesus 4: 28 - Orang yang mencuri, janganlah ia mencuri lagi, tetapi baiklah ia bekerja keras dan melakukan pekerjaan yang baik dengan tangannya sendiri, supaya ia dapat membagikan sesuatu kepada orang yang berkekurangan.

 

Sumber : jawaban.com
Halaman :
12Tampilkan Semua

Ikuti Kami